Harga Plitur Kayu Mowilex

Harga Plitur Kayu Mowilex – Plitur adalah salah satu bahan bangunan yang memiliki peran penting bagi sebuah rumah kayu karena mampu mempercantik hunian anda. Selain membuat tampilan kayu menjadi rata, plitur juga berfungsi dalam melindungi kayu dari rayap hingga perubahan cuaca. Seperti yang kita kitahui rayap dan perubahan cuaca dapat menyebabkan kayu menjadi keropos dan lapuk.
Meskipun menggunakan jenis kayu yang berkualitas, namun jika tidak dilapasi dengan plitur maka kayu akan tetap kropos dan rusak. Selain dapat melindungi kayu dari rayap dan perubahan cuaca, penggunaan plitur pada kayu dapat memberikan warna lebih indah serta serat kayu akan terlihat lebih menarik.
Sebenarnya ada banyak jenis dan merek plitur yang ada dipasaran salah satunya adalah plitur Mowilex. Banyak orang yang lebih memilih plitur mowilex karena memiliki kualitas yang bagus dan harga plitur kayu mowilex ini juga terbilang murah.
Selain itu, plitur kayu mowilex ini juga menawarkan beragam pilihan warna yang bagus untuk melapisi kayu hingga furniture anda. Lantas, berapa harga plitur kayu mowilex? berikut ini adalah informasi mengenai daftar harga plitur kayu mowilex terbaru.
Harga Plitur Kayu Mowilex Terbaru

Pada dasarnya, plitur memang memiliki peran yang sangat penting dalam membangun hunian karena dapat membuat tampilan rumah menjadi lebih menarik. Sebelum memutuskan menggunakan berbagai jenis plitur, sebaiknya ketahui terlebih dahulu apa saja fungsi dari plitur, seperti berikut ini.
Plitur adalah cat yang berfungsi untuk melindungi dan memberikan warna serat kayu terlihat lebih menarik. Namun, saat ini masih banyak orang yang sering kali melupakan bahan finishing plitur ini. Padahal dengan melapisi kayu dengan plitur akan membuat furniture terlihat lebih bagus dan tahan lama.
Ketika terjadi perubahan cuaca, warna kayu biasanya akan cepat pudar dan cepat lapuk. Cara mencegah warna kayu cepat pudar dan lapuk yakni dengan menggunakan jenis plitur yang sudah dilengkapi bahan anti jamur, dan anti rayap.
Pilihan warna plitur kayu sangat beragam, salah satunya warna kayu yang memang banyak diminati. Selain itu, ada juga pilihan warna plitur transparan yang dapat memberikan hasil finishing kayu terlihat lebih natural dan sangat jelas.
Bagi anda yang sedang mencari jenis dan merek plitur serta harga plitur kayu mowilex terbaru, silahkan simak daftar harga plitur kayu mowilex terbaru di bawah ini. Berikut daftar harga plitur kayu mowilex terbaru:
1. Harga Plitur Kayu Solvent

Merek | Satuan | Harga |
Afatex | 1 Liter | Rp. 60.000 |
Seiv | 1 Liter | Rp. 55.000 |
Avian | 1 kg | Rp. 47.000 |
Kuda terbang | 1 kg | Rp. 44.000 |
Ftalit | 1 kg | Rp. 50.000 |
Impra Wood Stain | 1 kg | Rp. 67.000 |
Milan Wood Stain | 1 Liter | Rp. 39.000 |
Dulux V-Gloss warna standar | 1 Liter | Rp. 40.000 |
Dulux V-Gloss warna khusus | 1 Liter | Rp. 43.000 |
Ultran Politur P-03 UV | 1 kg | Rp. 63.000 |
Ultran Politur P-05 | 1 kg | Rp. 47.500 |
Plitur Kayu Solvent mampu melapisi kayu yang telah dicat supaya terlihat lebih mengkilap. Selain itu, ada juga pilihan plitur dengan warna transparan yang mampu menampilkan corak serat kayu terlihat lebih menarik dan indah. Harga plitur kayu solvent cukup terjangkau, mulai dari Rp 40 hingga Rp 70 ribu untuk kemasan kaleng dengan satu per kg ataupun per liter.
2. Harga Plitur Kayu Water Based

Merek | Satuan | Harga |
Biovarnish Wood Stain | 1 Kg | Rp. 70.000 |
Propan | 1 Kg | Rp. 63.000 |
Mowilex | 1 Kg | Rp. 67.000 |
Belazo | 1 Liter | Rp. 65.000 |
Aqua politur | 1 Liter | Rp. 63.000 |
Plitur Kayu Water Based ini sangat bagus digunakan untuk melindungi kayu dari rayap dan jamur karena memiliki kualitas plitur diatas rata-rata. Selain itu, plitur kayu water based ini juga mampu memberikan tampilan warna kayu menjadi lebih keren. Harga plitur kayu mowilex dengan kemasan kaleng per kg dan per liternya dibanderol dengan harga Rp 67 ribu.
Selain mampu melindungi kayu dari perubahan cuaca dan rayap, plitur kayu water based ini juga mampu memberikan tampilan warna kayu terlihat lebih menarik. Ada juga pilihan plitur transparan yang dapat memberikan corak serat kayu terlihat lebih keren dan indah. Hanya saja, dari segi kesehatan plitur memang berbahaya bagi kayu, karena mengandung bahan kimia yang berbahaya.
Namun untuk jenis plitur water based ini aman digunakan untuk melapisi kayu karena berbahan dasar air yang tidak mengandung zat kimia yang berbahaya seperti pada jenis plitur solvent.
Demikian pembahasan mengenai harga plitur kayu terbaru saat ini. Semoga artikel ini dapat bermanfaat, jangan lupa simak terus ulasan mengenai harga bahan material bangunan lainya hanya di www.CareOfLifestyle.com.